Tutorial ini ditujukan untuk ps2 yang optiknya sudah mati, lho apakah bisa..?, bisa kita cukup gunakan memory card ps2 untuk booting usb advance nya, tapi sebelumnya, kartu memori ps2 tadi kita install booting usb advance dulu. Ok kita langsung ke tutorialnya...
Kita siapin dulu semua keperluannya.
Flashdisk (kapasitas sesuai kebutuhan)
Memory card 8mb
CD ulaunce
Free mcboot
Usb advance boot ( BOOT.psu)
Ekstrack free mcboot dan usb advance boot(BOOT.psu), copy ke flash disk ( sebaiknya di buatin folder agar mudah di temukan)
Untuk menginstall usb advance di kartu memori, kita harus minta bantuan ulaunce, (pembahasan tentang ulaunce harap googling) burning iso ulaunce ke cd (pergi ke rental ps yang masih pakai optik) masukin cd ulaunce ke cddvd rom ps2.
Tapi sebelumnya tancapkan dulu kartu memori pada slot 1 dan flashdisk pada slot usb.
Bila kita sudah masuk aplikasi ulaunce akan tampak sepereti gambar di bawah.
Klik linkaran pada stik ps2 untuk masuk ke file browser, seperti gambar di bawah.
klik pada path mass maka kita akan buka isi flashdisk tadi, cari file BOOT.psu yang di copy tadi, kalo sudah ketemu copy file tersebut caranya klik R1 pada stik ps2 pilih copy, selanjutnya klik segitiga pada stik ps2 masuk ke path mc0 (membuka isi kartu memori) klik R1 pada stik ps2 selanjutnya pilih psu paste. Kilk segitiga pada stik ps2, kembali masuk ke path mass, cari free mcboot, klik R1 pada stik ps2 trus pilih copy, klik segitiga pada stik ps2 masuk lagi ke path mc0 klik R1 pda stik ps2 dan pilih paste. Bila dua file tersebut sudah di copy ke kartu memory berarti pekerjaan kita hampir selesai. Sekarang tinggal klik file free mcboot yang ada di kartu memori tadi dengan cara klik lingkaran pada stik ps2. Bila sudah masuk pada menu free mcboot, Klik silang atau segiempat pada stik ps2 tunggu proses penginstalan selesai dan klik segitiga bila proses install selesai.
Sekarang kartu memori teman sudah terinstall usb advance booting, cabut flash disk dan format flashdisk dengan usb extreme, isi game dengan usbutil (cara isi gamenya sama seperti postingan kemarin, lihat). Bila ingin game yang di simpan lebih banyak, teman bisa mengganti flashdisk dengan hdd external.
Saya pernah mencoba ps2 type 30xxx dan 39xxx bejalan lancar walaupun ps2 tersebut masih asli original pabrik(belum pernah ditanam modchip di dalam board)
SELAMAT MENCOBA.
sumber: http://adhiecheat.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar